Tips Cara Mengembalikan File Terhapus di Komputer - Berbicara tentang hapus menghapus, pasti kita pernah mengalami File kita terhapus dengan tidak sengaja ya... sebuah file yang mana itu sangat penting dan Banyak dari diantara sobat yang menghapus suatu file entah itu berbentuk gambar, musik, video dan lain sebagainya. dan ternyata file yang terhapus itu merupukan file yang sangat penting. wah .. pasti seperti itu membuat kita pusing dan merasa serba salah. karena saya sendiri pernah mengalami hal seperti dan rasanya seperti itu..
Setelah mengalami hal yang seperti itu, saya mencari-cari cara/solusi untuk mengembalikan file yang hilang / terhapus tersebut di komputer kita. jadi cara yang saya temukan akan saya share dibawah sini dan semoga dapat bermanfaat untuk teman-teman semua. dan semoga bermanfaat untuk khalayak ramai.
Tips Cara Mengembalikan File Terhapus di Komputer Materi Lengkap |
Cara Mengembalikan File Terhapus di Komputer
Berikut ini cara mengembalikan File Vide, File Gambar, File Musik, File Documen kamu yang terhapus di komputer. dengan cara seperti ini:
- Temen-temen Download dulu Software Recuva Gratis Terbaru ini untuk Windows :
- Kemudian Instal dan temen-temen buka Softwarenya Lagi . temen klik Next atau Selanjutnya.
- Teman pilih Jenis File yang ingin Dikembalikan , dan klik Next atau Selanjutnya.
- Piih lokasi file yang terhapus .
Jika temen tidak tahu dimana lokasinya -> Pilih Opsi Pertama dan klik Next atau
Selanjutnya.
- Jika temen-temen melihat Aktifkan Pemindaian Mendalam itu maksudnya adalah memeriksa File secara lebih detail sampe akar akarnya, namun akan memakan waktu yang agak lama. Selanjutnya sobat Klik Mulai atau Start.
- Tunggu hingga proses pemindaian file selesai. Lamanya proses tergantung file yang sobat cari tadi semakin banyak file di lokasi pencarian tersebut semakin lama proses pemindaian filenya.
Dapatkan Juga : Download Recuva Terbaru 1.53.1087 Gratis
Demikian update Tips & Trik Tips Cara Mengembalikan File Terhapus di Komputer, semoga dapat bermanfaat. Terima kasih sudah berkunjung. Lihat Juga Kumpulan Trik dan Tips lainnya seputar komputer/laptop lainnya -> KLIK DISINI
3 komentar
nasib baik pakai mac.....x yah serabut pasal virus....
nice sharing
boleh guna bila diperlukan :)
oooooo.. boleh cuba nanti bila perlu. Thank you for sharing.
EmoticonEmoticon